Skip to main content

Saka POM Kabupaten Bengkulu Selatan Intensifkan Edukasi Bahaya Obat dan Makanan

Bengkulu Selatan (AMBONEWS) - Satuan Karya Pengawas Obat dan Makanan (Saka POM) Kabupaten Bengkulu Selatan turut serta dalam penyebaran Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang bahaya obat dan makanan di lima desa setempat.

Kegiatan ini dilakukan selama dua hari, dengan tujuan memperluas cakupan pengawasan dan memberikan pengetahuan tentang obat dan makanan kepada masyarakat.

Subscribe to Saka POM